spot_imgspot_img
spot_imgspot_img

BERITA TERBARU

Guntur Sosbang di Kukar, Tekankan Pentingnya Empat Konsensus Kebangsaan

Persepsinews.com, Tenggarong - Anggota DPRD Kalimantan Timur, Guntur, melaksanakan kegiatan sosialisasi wawasan kebangsaan di Wilayah IV Kabupaten Kutai Kartanegara, tepatnya di Desa Sungai Meriam, Kecamatan Anggana, pada Sabtu (16/11/2024) 14.30 WITA. Sosbang ini menghadirkan sutrisno dan hendri sebagai narasumber, sementara Rudiansyah sebagai moderator. Guntur menekankan bahwa sosbang bertujuan untuk memperdalam pemahaman masyarakat mengenai nilai-nilai yang terkandung dalam wawasan kebangsaan, dengan fokus pada empat konsensus kebangsaan: Pancasila, UUD 1945, NKRI, dan Bhinneka Tunggal Ika. Guntur menyatakan bahwa tujuan utama dari kegiatan sosialisasi ini adalah untuk meningkatkan pemahaman masyarakat terhadap materi muatan wawasan kebangsaan. “Pancasila sebagai dasar negara, UUD 1945 sebagai konstitusi, NKRI sebagai bentuk...

Ketua DPRD Kukar Ajak Masyarakat Teruskan Perjuangan Para Pahlawan

Persepsinews.com, Kukar - Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan Nasional, Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), Junaidi, menyampaikan pesan penting untuk generasi penerus bangsa. Ia mengajak masyarakat untuk menghormati jasa para pahlawan yang telah berjuang demi terciptanya suasana tenang, nyaman, dan damai yang saat ini kita nikmati. “Pahlawan itu menjadi catatan sejarah kita. Apa yang telah dilakukan para pahlawan dalam membangun negeri ini memberikan kita ketenangan dan kedamaian yang tak ternilai,” kata Junaidi belum lama ini. Ia juga menegaskan, bahwa sudah saatnya seluruh anak bangsa melanjutkan perjuangan para pahlawan yang berjuang mati-matian demi Indonesia. Baginya, salah satu cara terbaik...

Dukung Pengembangan Pariwisata, Anggota DPRD Kukar Fachrudin Dorong Wisata di Dapil IV

Persepsinews.com, Kukar - Anggota DPRD Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), Fachrudin, menegaskan komitmennya dalam mengembangkan sektor pariwisata di Daerah Pemilihan (Dapil) IV. Menurutnya, potensi wisata di wilayah ini, terutama wisata pantai, dapat memberikan kontribusi signifikan terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kukar. Fachrudin mengungkapkan bahwa banyak objek wisata di Dapil IV yang belum dikelola secara optimal. Salah satu destinasi yang kini mulai menarik perhatian publik adalah wisata Lakeview di Samboja, yang semakin populer di kalangan wisatawan. “Wisata Lakeview di Kecamatan Samboja sekarang viral dan bisa menarik tamu-tamu dari luar, terutama dari Ibu Kota Nusantara (IKN),” ungkap Fachrudin, pada Rabu (13/11/2024). Ia optimistis bahwa peningkatan kunjungan...

Wakil Ketua II DPRD Kukar Soroti Penangkapan Ikan yang Merusak Ekosistem Sungai

Persepsinews.com, Kukar - Wakil Ketua II DPRD Kutai Kartanegara (Kukar), Junadi, menyampaikan kekhawatirannya terkait praktik penangkapan ikan yang menggunakan pola tidak ramah lingkungan, seperti meracun dan menggunakan setrum. Praktik-praktik ini, menurutnya, berpotensi besar merusak ekosistem sungai di wilayah tersebut, terutama di Sungai Mahakam dan kawasan sekitar Sungai Jembayan. "Kita melihat ada praktik penangkapan ikan yang tidak baik, dan hal ini berpotensi merusak ekosistem serta mencemari lingkungan. Banyak ikan yang mati akibat pola ini," ujar Junadi, pada Rabu (13/11/2024). Sebagai langkah antisipatif, Politisi Partai Gerindra ini juga mendorong, agar warga desa di sekitar Sungai Jembayan untuk memantau serta memberikan edukasi terhadap para nelayan,...

Junadi : Dukung Sektor Perikanan dan Pertanian Sebagai Alternatif Ekonomi Warga

Persepsinews.com, Kukar - Wakil Ketua II DPRD Kutai Kartanegara (Kukar), Junadi, yang mewakili Daerah Pemilihan (Dapil) V dari Partai Gerindra, mengajak masyarakat untuk lebih fokus pada sektor pertanian dan perikanan. Menurutnya, kedua sektor ini memiliki potensi besar sebagai alternatif utama penggerak ekonomi masyarakat di tengah minimnya peluang kerja di sektor pertambangan. "Kawan-kawan sudah mulai beralih ke sektor perikanan, dan saya pikir penghasilannya bisa lebih menjanjikan apabila dikelola dengan baik. Pendapatan mereka bahkan bisa lebih tinggi daripada di sektor tambang," ujar Junadi, pada Rabu (13/11/2024). Dia bilang, perpindahan ke sektor-sektor produktif ini juga memberikan kesempatan lebih bagi masyarakat untuk bersosialisasi dan memiliki waktu...

Anggota DPRD Kukar Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Terhadap Perempuan dan Anak dibawah Umur

Persepsinews.com, Kukar – Kasus kekerasan seksual yang menyasar orang terdekat, terutama anak di bawah umur, semakin marak terjadi, Anggota DPRD Kutai Kartanegara (Kukar) dari Komisi IV, Sopan Sopian, menyoroti fenomena ini dan mendesak agar pihak berwenang memberikan perhatian khusus untuk mencegah kejadian serupa. “Kekerasan seksual ini tidak boleh dibiarkan. Pelaku harus diberikan hukuman yang pantas, agar ada efek jera,” ujar Sopan Sopian, pada Selasa (12/11/2024). Ia menambahkan bahwa hukuman tegas akan memberikan dampak positif dalam menurunkan angka kasus kekerasan seksual yang sering kali melibatkan lingkungan terdekat korban. Lebih lanjut, politisi Partai Gerinda itu menjelaskan, bahwa dampak dari kekerasan seksual sangat berat bagi...

Kaltim Peringkat Kedua Tingkat Depresi di Indonesia, Anggota DPRD Kukar Berikan Tanggapan

Persepsinews.com, Kukar - Berdasarkan survei yang dilakukan oleh Kementerian Kesehatan (Kemenkes) pada tahun 2023, Kalimantan Timur (Kaltim) menempati peringkat kedua dengan tingkat prevalensi depresi tertinggi di Indonesia, mencapai 2,2%. Posisi pertama ditempati oleh Jawa Barat dengan angka prevalensi sebesar 3,3%. Data ini menunjukkan bahwa masalah kesehatan mental di Kaltim semakin mengkhawatirkan, khususnya di kalangan remaja dan pemuda. Anggota DPRD Kutai Kartanegara (Kukar), Sopan Sopian, yang saat ini menduduki di Komisi IV, memberikan tanggapan terkait tingginya angka depresi di Kaltim. Menurutnya, salah satu penyebab yang mungkin berkontribusi pada kondisi ini adalah kecenderungan para pemuda yang lebih banyak menutup diri dan menghindari interaksi sosial...

Sosialisasi 4 Konsensus Kebangsaan, Reza Fachlevi Dorong Masyarakat Pahami

Persepsinews.com, Tenggarong - Anggota DPRD Kalimantan Timur, Akhmed Reza Fachlevi, menggelar sosialisasi empat konsensus kebangsaan dengan menghadirkan Danramil 0908-03/Anggana, Kapten Kav Muttaqin, dan Endro S Effendi sebagai narasumber. Acara yang dimoderatori oleh Guswantri ini berlangsung di Desa Sungai Meriam, Kecamatan Anggana, pada Sabtu (16/11/2024). Reza Fachlevi menjelaskan bahwa tujuan utama dari sosialisasi ini adalah untuk menghidupkan kembali nilai-nilai yang terkandung dalam empat pilar kebangsaan, yakni Pancasila, UUD 1945, NKRI, dan Bhinneka Tunggal Ika. Ia menekankan bahwa pemahaman mendalam dan penerapan nilai-nilai ini harus menjadi prioritas bersama. "Harus kita pahami secara menyeluruh dan terus dihidupkan dalam kehidupan sehari-hari. Itulah mengapa sosialisasi seperti ini...

Anggota DPRD Kukar Soroti Minimnya Tenaga Medis di Wilayah Hulu, Usulkan Insentif untuk Tenaga Kesehatan

Persepsinews.com, Kukar - Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kutai Kartanegara (Kukar) Sopan Sopian, menyuarakan keprihatinannya terhadap minimnya tenaga medis di sejumlah wilayah hulu Kukar. Pria yang sering disapa Sopian ini juga menyoroti, kondisi ini sebagai salah satu tantangan yang mempengaruhi akses kesehatan masyarakat di pedalaman, seperti Kecamatan Muara Muntai dan Tabang, yang hingga saat ini belum memiliki tenaga dokter. Dalam keterangannya, ia menyarankan agar pemerintah Kabupaten Kukar memfasilitasi dan memberikan insentif tambahan bagi tenaga medis yang bersedia ditempatkan di daerah hulu. Menurutnya, pemberian insentif ini penting sebagai bentuk penghargaan dan motivasi, mengingat kawasan hulu Kukar masih sulit dijangkau dan jarang mendapat...

DPRD Kukar Dorong Pengelolaan Sampah dan Kesadaran Lingkungan

Persepsinews.com, Kukar - Permasalahan sampah hingga kini masih menjadi isu yang mendesak khususnya Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar). Anggota DPRD Kukar, Sopan Sopian, yang berasal dari Partai Gerindra dan mewakili Daerah Pemilihan (Dapil) VI, menyatakan pentingnya perhatian lebih terhadap kesehatan lingkungan. “Kita harus memperhatikan kesehatan lingkungan di daerah kita, mulai dari pemerintah hingga seluruh elemen masyarakat,” ujar pria yang akrab disapa Sopian, pada Selasa (12/11/2024). “Ketika ada sampah, hal yang perlu dilakukan adalah membuangnya ke tempat sampah,” tambahnya. Ia juga mengungkapkan, bahwa pengelolaan sampah yang baik dapat memberikan manfaat tambahan bagi masyarakat. Sampah organik, misalnya, dapat diolah menjadi pupuk yang bermanfaat bagi pertanian. Menurutnya,...

Berita Daerah

Jalan di Loa Kulu Amblas, Pemkab Kukar Siapkan Tiga Jalur Alternatif

Persepsinews.com, Tenggarong - Jalan Tenggarong - Loa Kulu di Desa Margasari, Kecamatan Loa Kulu, Kutai Kartanegara (Kukar), mengalami kerusakan serius akibat amblas sedalam dua...

Berita Nasional

49 Calon Menteri Mulai Bertemu Prabowo, Berikut Daftarnya

Persepsinews.com, Jakarta - Presiden terpilih Prabowo Subianto telah mengundang sejumlah tokoh yang dipertimbangkan sebagai calon menteri dalam kabinetnya pada hari Senin, 14 Oktober 2024. Proses...

Advertorial

Aini Faridah Resmi Dilantik sebagai Wakil Ketua III DPRD Kukar Periode 2024-2029

Persepsinews.com, Kukar - Aini Faridah kini resmi menjabat sebagai Wakil Ketua III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) untuk periode 2024-2029. Pelantikan...

Opini

Gaya hidup

Diikuti 34 Tim, Honda DBL East Kalimantan Series 2023-2024 Resmi Digelar

Persepsinews.com, Samarinda - Gelora Kadrie Oening Samarinda menjadi saksi berlangsungnya Honda Developmental Basketball League (DBL) 2023-2024 East Kalimantan Series, yang resmi digelar pada Jumat...

Olahraga

Kontingen Judo Kaltim Tambah Koleksi Medali di PON XXI 2024

Persepsinews.com, Banda Aceh – Kontingen Kalimantan Timur (Kaltim) terus menunjukkan prestasi di ajang Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024 Aceh-Sumut. Pada Selasa (10/9/2024), cabang olahraga...
3,800FansLike
3,840FollowersFollow
1,000SubscribersSubscribe
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
Nomor Anggota : 077/reg-SMSI-KT/2022spot_img

INFOGRAFIS

BERITA POPULER